Pages

Friday, June 10, 2016

Maroon 5 – Maps | Lyrics and Translation


Maps
Peta


I miss the taste of a sweeter life
Aku merindukan rasanya hidup yang lebih indah
I miss the conversation
Aku merindukan percakapan
I’m searching for a song tonight
Aku mencari sebuah lagu malam ini
I’m changing all of the stations
Aku mengganti semua stasiun

I like to think that we had it all
Aku suka berpikir bahwa kita miliki ini semua
We drew a map to a better place
Kita gambar peta menuju tempat lebih baik
But on that road I took a fall
Tapi di jalan itu, aku jatuh
Baby why did you run away?
Sayang, kenapa kau lari?

I was there for you
Aku ada di sana untukmu
In your darkest times
Di masa tergelapmu
I was there for you
Aku ada di sana untukmu
In your darkest nights
Di malam tergelapmu

But I wonder where were you?
Tapi, aku penasaran di mana kau?
When I was at my worst
Saat aku terpuruk
Down on my knees
Aku berlutut
And you said you had my back
Dan kau berkata kau melindungiku
So I wonder where were you?
Jadi, aku penasaran di mana kau?
When all the roads you took came back to me
Saat semua jalan yang kau lalui datang kembali padaku

So I’m following the map that leads to you
Jadi aku ikuti peta yang menuntunku padamu
The map that leads to you
Peta yang membawaku padamu
Ain't nothing I can do
Tidak ada yang tidak bisa aku lakukan
The map that leads to you
Peta yang membawaku padamu

Following, following, following to you
Ikuti, ikuti, ikuti sampai ke tempatmu
The map that leads to you
Peta yang membawaku padamu
Ain't nothing I can do
Tidak ada yang tidak bisa aku lakukan
The map that leads to you
Peta yang membawaku padamu
Following, following, following
Ikuti, ikuti, ikuti

I hear your voice in my sleep at night
Aku dengar suaramu dalam tidurku di malam hari
Hard to resist temptation
Sulit untuk menolak godaan
'Cause something strange has come over me
Karena hal aneh mendatangiku
And now I can’t get over you
Dan sekarang aku tidak bisa melupakanmu
No, I just can’t get over you
Tidak, aku hanya tidak bisa melupakanmu

I was there for you
Aku ada di sana untukmu
In your darkest times
Di masa tergelapmu
I was there for you
Aku ada di sana untukmu
In your darkest nights
Di malam tergelapmu

But I wonder where were you?
Tapi, aku penasaran di mana kau?
When I was at my worst
Saat aku terpuruk
Down on my knees
Aku berlutut
And you said you had my back
Dan kau berkata kau melindungiku
So I wonder where were you?
Jadi, aku penasaran di mana kau?
When all the roads you took came back to me
Saat semua jalan yang kau lalui datang kembali padaku

So I’m following the map that leads to you
Jadi aku ikuti peta yang menuntunku padamu
The map that leads to you
Peta yang membawaku padamu
Ain't nothing I can do
Tidak ada yang tidak bisa aku lakukan
The map that leads to you
Peta yang membawaku padamu

Following, following, following to you
Ikuti, ikuti, ikuti sampai ke tempatmu
The map that leads to you
Peta yang membawaku padamu
Ain't nothing I can do
Tidak ada yang tidak bisa aku lakukan
The map that leads to you
Peta yang membawaku padamu

I was there for you
Aku ada di sana untukmu
In your darkest time
Di masa tergelapmu
I was there for you
Aku ada di sana untukmu
In your darkest nights
Di malam tergelapmu

I was there for you
Aku ada di sana untukmu
In your darkest time
Di masa tergelapmu
I was there for you
Aku ada di sana untukmu
In your darkest nights
Di malam tergelapmu

But I wonder where were you?
Tapi, aku penasaran di mana kau?
When I was at my worst
Saat aku terpuruk
Down on my knees
Aku berlutut

And you said you had my back
Dan kau berkata kau melindungiku
So I wonder where were you?
Jadi, aku penasaran di mana kau?
When all the roads you took came back to me
Saat semua jalan yang kau lalui datang kembali padaku

So I’m following the map that leads to you
Jadi aku ikuti peta yang menuntunku padamu
The map that leads to you
Peta yang membawaku padamu
Ain't nothing I can do
Tidak ada yang tidak bisa aku lakukan
The map that leads to you
Peta yang membawaku padamu

Following, following, following to you
Ikuti, ikuti, ikuti sampai ke tempatmu
The map that leads to you
Peta yang membawaku padamu
Ain't nothing I can do
Tidak ada yang tidak bisa aku lakukan
The map that leads to you
Peta yang membawaku padamu
Following, following, following
Ikuti, ikuti, ikuti

Imagine Dragons – Demons | Lyrics and Translation


Demons
Roh Jahat


When the days are cold
Saat hari-hari terasa dingin
And the cards all fold
Dan semua kartu tertutup
And the saints we see
Dan orang suci yang kita lihat
Are all made of gold
Semuanya terbuat dari emas

When your dreams all fail
Saat semua mimpimu gagal
And the ones we hail
Dan yang kita panggil
Are the worst of all
Adalah yang terburuk dari semuanya
And the blood’s run stale
Dan darah membusuk

I wanna hide the truth
Aku ingin sembunyikan kebenaran
I wanna shelter you
Aku ingin melindungimu
But with the beast inside
Tapi dengan adanya monster di dalam
There’s nowhere we can hide
Tidak ada lagi tempat kita bersembunyi

No matter what we breed
Tidak peduli apa yang kita turunkan
We still are made of greed
Kita masih terbuat dari ketamakan
This is my kingdom come
Inilah kerajaanku datang
This is my kingdom come
Inilah kerajaanku datang

When you feel my heat
Saat kau rasakan panasku
Look into my eyes
Lihatlah mataku
It’s where my demons hide
Inilah tempat persembunyian roh jahatku
It’s where my demons hide
Inilah tempat persembunyian roh jahatku

Don’t get too close
Jangan terlalu dekat
It’s dark inside
Di dalam sini gelap
It’s where my demons hide
Inilah tempat persembunyian roh jahatku
It’s where my demons hide
Inilah tempat persembunyian roh jahatku

At the curtain’s call
Di saat terakhir
It's the last of all
Inilah yang terakhir dari segalanya
When the lights fade out
Saat cahaya memudar
All the sinners crawl
Semua pendosa merangkak

So they dug your grave
Jadi mereka menggali kuburanmu
And the masquerade
Dan pesta topeng
Will come calling out
Akan datang memanggil
At the mess you made
Di kekacauan yang kau buat

Don't wanna let you down
Tidak ingin kau sedih
But I am hell bound
Tapi akulah orang yang ditakdirkan masuk neraka
Though this is all for you
Meskipun ini semua untukmu
Don't wanna hide the truth
Tidak ingin sembunyikan kebenaran

No matter what we breed
Tidak peduli apa yang kita turunkan
We still are made of greed
Kita masih terbuat dari ketamakan
This is my kingdom come
Inilah kerajaanku datang
This is my kingdom come
Inilah kerajaanku datang

When you feel my heat
Saat kau rasakan panasku
Look into my eyes
Lihatlah mataku
It’s where my demons hide
Inilah tempat persembunyian roh jahatku
It’s where my demons hide
Inilah tempat persembunyian roh jahatku

Don’t get too close
Jangan terlalu dekat
It’s dark inside
Di dalam sini gelap
It’s where my demons hide
Inilah tempat persembunyian roh jahatku
It’s where my demons hide
Inilah tempat persembunyian roh jahatku

They say it's what you make
Mereka bilang inilah yang kau buat
I say it's up to fate
Aku bilang terserang pada takdir
It's woven in my soul
Ia dianyam dalam jiwaku
I need to let you go
Aku perlu melepaskanmu

Your eyes, they shine so bright
Matamu, bersinar begitu terang
I wanna save that light
Aku ingin selamatkan cahaya itu
I can't escape this now
Aku tidak bisa lepas dari ini sekarang
Unless you show me how
Kecuali jika kau tunjukkan padaku caranya

When you feel my heat
Saat kau rasakan panasku
Look into my eyes
Lihatlah mataku
It’s where my demons hide
Inilah tempat persembunyian roh jahatku
It’s where my demons hide
Inilah tempat persembunyian roh jahatku

Don’t get too close
Jangan terlalu dekat
It’s dark inside
Di dalam sini gelap
It’s where my demons hide
Inilah tempat persembunyian roh jahatku
It’s where my demons hide
Inilah tempat persembunyian roh jahatku

Shakira – Can’t Remember To Forget You | Lyrics and Translation


Can't Remember To Forget You
Tidak Bisa Ingat Untuk Melupakanmu


I left a note on my bedpost
Aku tinggalkan catatan di tiang ranjangku
Said not to repeat yesterday's mistakes
Bilang jangan ulangi kesalahan di masa lalu
What I tend to do when it comes to you
Yang aku cenderung lakukan saat ia menghampirimu
I see only the good, selective memory
Aku lihat kenangan indah dan selektif saja

The way he makes me feel yeah, gotta hold on me
Caranya membuatku merasa ya, harus menggenggamku
I've never met someone so different
Aku tidak pernah bertemu seseorang yang begitu berbeda
Here we go
Kita mulai
You a part of me now, you a part of me
Kaulah bagian dari diriku sekarang, kaulah bagian dari diriku
So where you go I follow, follow, follow
Jadi kemana kau pergi, aku ikuti, ikuti, ikuti

I can't remember to forget you
Aku tidak bisa ingat untuk melupakanmu
I keep forgetting I should let you go
Aku terus melupakan bahwa aku seharusnya merelakanmu
But when you look at me, the only memory
Tapi, saat kau melihatku, satu-satunya ingatan
Is us kissing in the moonlight
Adalah saat kita berciuman di bawah sinar bulan
I can't remember to forget you
Aku tidak bisa ingat untuk melupakanmu
I can't remember to forget you
Aku tidak bisa ingat untuk melupakanmu

I go back again
Aku kembali lagi
Fall off the train
Turun bersama hujan
Land in his bed
Mendarat di kasurnya
Repeat yesterday's mistakes
Ulangi kesalahan di masa lalu
What I'm trying to say is not to forget
Apa yang aku coba katakan adalah jangan lupakan
You see only the good, selective memory
Kau lihat kenangan indah dan selektif saja

The way he makes me feel like
Caranya membuatku merasa seperti
The way he makes me feel
Caranya membuatku merasa
I never seemed to act so stupid
Aku tampaknya tidak pernah berbuat begitu bodoh
He a part of me now, he a part of me
Dialah bagian dari diriku sekarang, dialah bagian dari diriku

So where he goes I follow, follow, follow
Jadi kemana dia pergi, aku ikuti, ikuti, ikuti

I can't remember to forget you
Aku tidak bisa ingat untuk melupakanmu
I keep forgetting I should let you go
Aku terus melupakan bahwa aku seharusnya merelakanmu
But when you look at me, the only memory
Tapi, saat kau melihatku, satu-satunya ingatan
Is us kissing in the moonlight
Adalah saat kita berciuman di bawah sinar bulan
I can't remember to forget you
Aku tidak bisa ingat untuk melupakanmu

I'd rob and I'd kill to keep him with me
Aku merampok dan membunuh untuk membuatnya tetap bersamaku
I'd do anything for that boy
Aku lakukan apapun untuk pria itu
I'd give my last dime to hold him tonight
Aku berikan uang terakhirku untuk menggenggamnya malam ini
I'd do anything for that boy
Aku lakukan apapun untuk pria itu

I'd rob and I'd kill to keep him with me
Aku merampok dan membunuh untuk membuatnya tetap bersamaku
I'd do anything for that boy
Aku lakukan apapun untuk pria itu
I'd give my last dime to hold him tonight
Aku berikan uang terakhirku untuk menggenggamnya malam ini
I'd do anything for that boy
Aku lakukan apapun untuk pria itu

I can't remember to forget you
Aku tidak bisa ingat untuk melupakanmu
I keep forgetting I should let you go
Aku terus melupakan bahwa aku seharusnya merelakanmu
But when you look at me, the only memory
Tapi, saat kau melihatku, satu-satunya ingatan
Is us kissing in the moonlight
Adalah saat kita berciuman di bawah sinar bulan

I can't remember to forget you
Aku tidak bisa ingat untuk melupakanmu
But when you look at me, the only memory
Tapi, saat kau melihatku, satu-satunya ingatan
Is us kissing in the moonlight
Adalah saat kita berciuman di bawah sinar bulan
I can't remember to forget you
Aku tidak bisa ingat untuk melupakanmu

Nico & Finz – Am I Wrong | Lyrics and Translation


Am I Wrong
Apakah Aku Salah


Am I wrong for thinking out the box from where I stay?
Apakah aku salah karena berpikir berbeda dari tempatku tinggal?
Am I wrong for saying that I choose another way?Apakah aku salah karena mengatakan bahwa aku pilih cara lainnya?
I ain't tryna do what everybody else doing
Aku tidak mencoba lakukan apa yang dilakukan orang lain
Just cause everybody doing what they all do
Hanya karena semua orang lakukan apa yang mereka semua lakukan
If one thing I know, I'll fall but I'll grow
Jika satu-satunya hal yang aku ketahui, aku akan gagal tapi aku akan berkembang
I'm walking down this road of mine, this road that I call home
Aku berjalan di jalanku ini, jalan yang aku sebut rumah

So am I wrong
Jadi, apakah aku salah
For thinking that we could be something for real?
Karena berpikir bahwa kita benar-benar bisa jadi sesuatu?
Now am I wrong
Sekarang, apakah aku salah
For trying to reach the things that I can't see?
Karena mencoba menjangkau hal yang tidak terlihat olehku?

But that's just how I feel
Tapi, hanya itulah perasaanku
That's just how I feel
Hanya itulah perasaanku
That's just how I feel
Hanya itulah perasaanku
Trying to reach the things that I can't see
Mencoba menjangkau hal yang tidak terlihat olehku?

Am I tripping for having a vision?
Apakah aku tersandung karena mampu melihat?
My prediction: I'm a be on top of the world
Prediksiku: Aku di puncak dunia

Walk to walk and don't look back, always do what you decide
Berjalan untuk berjalan dan jangan lihat ke belakang, selalu lakukan apa yang kau putuskan
Don't let them control your life, that's just how I feel
Jangan biarkan mereka kendalikan hidupmu, hanya itulah perasaanku
Fight for yours and don't let go, don't let them compare you, no
Berjuanglah untuk milikmu dan jangan lepaskan, jangan biarkan mereka membandingkanmu, jangan
Don't worry, you're not alone, that's just how we feel
Jangan cemas, kau tidak sendirian, hanya itulah perasaanku

Am I wrong
Apakah aku salah
For thinking that we could be something for real?
Karena berpikir bahwa kita benar-benar bisa jadi sesuatu?
Now am I wrong
Sekarang, apakah aku salah
For trying to reach the things that I can't see?
Karena mencoba menjangkau hal yang tidak terlihat olehku?

But that's just how I feel
Tapi, hanya itulah perasaanku
That's just how I feel
Hanya itulah perasaanku
That's just how I feel
Hanya itulah perasaanku
Trying to reach the things that I can't see
Mencoba menjangkau hal yang tidak terlihat olehku?

If you tell me I'm wrong, wrong
Jika kau bilang aku salah, salah
I don't wanna be right, right
Aku tidak ingin jadi benar, benar
If you tell me I'm wrong, wrong
Jika kau bilang aku salah, salah
I don't wanna be right
Aku tidak ingin jadi benar

Am I wrong
Apakah aku salah
For thinking that we could be something for real?
Karena berpikir bahwa kita benar-benar bisa jadi sesuatu?
Now am I wrong
Sekarang, apakah aku salah
For trying to reach the things that I can't see?
Karena mencoba menjangkau hal yang tidak terlihat olehku?

But that's just how I feel
Tapi, hanya itulah perasaanku
That's just how I feel
Hanya itulah perasaanku
That's just how I feel
Hanya itulah perasaanku
Trying to reach the things that I can't see
Mencoba menjangkau hal yang tidak terlihat olehku?

So am I wrong
Jadi, apakah aku salah
For thinking that we could be something for real?
Karena berpikir bahwa kita benar-benar bisa jadi sesuatu?
Now am I wrong
Sekarang, apakah aku salah
For trying to reach the things that I can't see?
Karena mencoba menjangkau hal yang tidak terlihat olehku?

But that's just how I feel
Tapi, hanya itulah perasaanku
That's just how I feel
Hanya itulah perasaanku
That's just how I feel
Hanya itulah perasaanku
Trying to reach the things that I can't see
Mencoba menjangkau hal yang tidak terlihat olehku?

Thursday, June 9, 2016

Jasmine Thompson – Ain’t Nobody | Lyrics and Translation


Aint’ Nobody
Bukan Siapa-Siapa


Captured effortlessly
Tertangkap dengan mudah
That's the way it was
Itulah apa adanya
Happened so naturally
Terjadi secara begitu alami
I did not know it was love
Aku tidak tahu ini cinta

The next thing I felt was
Hal selanjutnya yang aku rasakan adalah
You holding me close
Kau menggenggamku erat
What was I gonna do?
Apa yang aku lakukan?
I let myself go
Aku bebaskan diriku

And now we're flyin' through the stars
Dan sekarang kita terbang lewati bintang
I hope this night will last forever
Aku harap malam ini akan berlangsung selamanya

Ain't nobody
Bukan siapa-siapa
Loves me better
Cintai aku dengan lebih baik
Makes me happy
Buat aku bahagia
Makes me feel this way
Buat aku merasa seperti ini

Ain't nobody
Bukan siapa-siapa
Loves me better than you
Cintai aku dengan lebih baik dibandingkan kau

I've been waitin' for you
Aku telah menunggu
It's been so long
Sudah begitu lama
I knew just what I would do
Aku tahu apa yang akan kulakukan
When I heard your song
Saat aku dengar lagumu

You filled my heart with a kiss
Kau penuhi hatiku dengan ciuman
You gave me freedom
Kau beri aku kebebasan
You knew I could not resist
Kau tahu aku tidak bisa menolaknya
I needed someone
Aku perlu seseorang

And now we're flyin' through the stars
Dan sekarang kita terbang lewati bintang
I hope this night will last forever
Aku harap malam ini akan berlangsung selamanya

Ain't nobody
Bukan siapa-siapa
Loves me better
Cintai aku dengan lebih baik
Makes me happy
Buat aku bahagia
Makes me feel this way
Buat aku merasa seperti ini

Ain't nobody
Bukan siapa-siapa
Loves me better than you
Cintai aku dengan lebih baik dibandingkan kau

I make my wish upon a star
Aku berharap pada bintang
And hope this night will last forever
Dan kuharap malam ini akan berlangsung selamanya

Ain't nobody
Bukan siapa-siapa
Loves me better
Cintai aku dengan lebih baik
Makes me happy
Buat aku bahagia
Makes me feel this way
Buat aku merasa seperti ini

Ain't nobody
Bukan siapa-siapa
Loves me better than you
Cintai aku dengan lebih baik dibandingkan kau

At first you put your arms around me
Sejak awal, kau merangkulku
Then you put your charms around me
Kemudian, kau tempatkan pesonamu di sekitarku
We stare into each other's eyes
Kita saling bertatapan mata

And what we see is no surprise
Dan yang kita lihat bukanlah kejutan
Got a feeling most with treasure
Aku paling sering rasakan dengan harta
And a love so deep we cannot measure
Dan cinta begitu dalam sehingga tidak terukur oleh kita

Ain't nobody
Bukan siapa-siapa
Loves me better
Cintai aku dengan lebih baik
Makes me happy
Buat aku bahagia
Makes me feel this way
Buat aku merasa seperti ini

Ain't nobody
Bukan siapa-siapa
Loves me better than you
Cintai aku dengan lebih baik dibandingkan kau

Galantis – Peanut Butter Jelly | Lyrics and Translation


Peanut Butter Jelly
Kacang Mentega Jeli


Sleepless nights at the château
Malam tanpa tidur di château
Visualize it
Bayangkan ini
I'll give you something to do
Aku akan menugaskanmu untuk lakukan sesuatu

Kush kush wherever we go
Kush kush kemana saja kita pergi
Visualize it
Bayangkan ini
I'll give you something to do
Aku akan menugaskanmu untuk lakukan sesuatu

To get a wildfire burning
Untuk buat api liar menyala
Visualize it
Bayangkan ini
I'll give you something to do
Aku akan menugaskanmu untuk lakukan sesuatu

Ace high, I'm going all in
Dijunjung tinggi, aku lakukan sebaiknya
Visualize it
Bayangkan ini
I'll give you something to do
Aku akan menugaskanmu untuk lakukan sesuatu

Spread it like peanut butter jelly
Aku sebarkan ini seperti kacang mentega jeli
Do it like I owe you some money
Lakukan seolah kau berutang uang padaku
Money, money, money
Uang, uang, uang

Spread it like
Sebarkan ini seperti
Visualize it
Bayangkan ini
I'll give you something to do
Aku akan menugaskanmu untuk lakukan sesuatu
Spread it like
Sebarkan ini seperti

Sleepless nights at the château
Malam tanpa tidur di château
Visualize it
Bayangkan ini
I'll give you something to do
Aku akan menugaskanmu untuk lakukan sesuatu

Kush kush wherever we go
Kush kush kemana saja kita pergi
Visualize it
Bayangkan ini
I'll give you something to do
Aku akan menugaskanmu untuk lakukan sesuatu

To get a wildfire burning
Untuk buat api liar menyala
Visualize it
Bayangkan ini
I'll give you something to do
Aku akan menugaskanmu untuk lakukan sesuatu

Ace high, I'm going all in
Dijunjung tinggi, aku lakukan sebaiknya
Visualize it
Bayangkan ini
I'll give you something to do
Aku akan menugaskanmu untuk lakukan sesuatu

Spread it like peanut butter jelly
Aku sebarkan ini seperti kacang mentega jeli
Do it like I owe you some money
Lakukan seolah kau berutang uang padaku
Money, money, money…
Uang, uang, uang

Spread it like
Sebarkan ini seperti
Visualize it
Bayangkan ini
I'll give you something to do
Aku akan menugaskanmu untuk lakukan sesuatu
Spread it like
Sebarkan ini seperti

Spread it like
Sebarkan ini seperti
Visualize it
Bayangkan ini
I'll give you something to do
Aku akan menugaskanmu untuk lakukan sesuatu

Spread it like
Sebarkan ini seperti
Visualize it
Bayangkan ini
I'll give you something to do
Aku akan menugaskanmu untuk lakukan sesuatu

White Lion – You’re All I Need | Lyrics and Translation


You're All I Need
Kaulah Segalanya Yang Aku Butuhkan


I know that she's waiting
Aku tahu dia sedang menunggu
For me to say forever
Bagiku untuk bilang selamanya
I know that I sometimes
Aku tahu aku kadang-kadang
Just don't know how to tell her
Hanya tidak tahu cara ungkapkan padanya

I want to hold and kiss her
Aku ingin mengenggam dan menciumnya
Give her my love
Beri dia cintaku
Make her believe
Buat dia percaya
'Cause she doesn't know
Karena dia tidak tahu
She doesn't know
Dia tidak tahu

You're all I need beside me girl
Kaulah segalanya yang aku butuhkan untuk berada di sampingku
You're all I need to turn my world
Kaulah segalanya yang aku butuhkan untuk mengubah duniaku
You're all I want inside my heart
Kaulah segalanya yang aku butuhkan dalam hatiku
You're all I need when we're apart
Kaulah segalanya yang aku butuhkan saat kita berpisah

I know that she's always
Aku tahu dia selalu
There when I need her loving
Di sana saat aku butuh kasihnya
I know that I've never
Aku tahu aku tak pernah
Told her how much I love her
Bilang padanya seberapa besar cintaku padanya

I see her face before me
Aku lihat wajahnya di depanku
I look in her eyes
Aku tatap matanya
Wondering why
Bertanya kenapa
She doesn't know
Dia tidak tahu
She doesn't know
Dia tidak tahu

You're all I need beside me girl
Kaulah segalanya yang aku butuhkan untuk berada di sampingku
You're all I need to turn my world
Kaulah segalanya yang aku butuhkan untuk mengubah duniaku
You're all I want inside my heart
Kaulah segalanya yang aku butuhkan dalam hatiku
You're all I need when we're apart
Kaulah segalanya yang aku butuhkan saat kita berpisah

Say, say that you'll be there
Bilang, bilang kau akan ke sana
Whenever I reach out
Kapan pun aku meraih
To feel your hand in mine
Untuk rasakan tanganmu dalam genggamanku

Stay, stay within my heart
Tetaplah, tetap dalam hatiku
Whenever I'm alone
Setiap aku kesepian
I'll know that you are there
Aku akan tahu kau ada di sana

You're all I need beside me girl
Kaulah segalanya yang aku butuhkan untuk berada di sampingku
You're all I need to turn my world
Kaulah segalanya yang aku butuhkan untuk mengubah duniaku
You're all I want inside my heart
Kaulah segalanya yang aku butuhkan dalam hatiku
You're all I need when we're apart
Kaulah segalanya yang aku butuhkan saat kita berpisah
You're all I need, etc.
Kaulah segalanya yang aku butuhkan, dan lain-lain

All that I need
Segalanya yang aku butuhkan
Is for you to believe
Adalah kau untuk percaya
All that I need
Segalanya yang aku butuhkan
Is you
Adalah kau